Postingan

Menampilkan postingan dari November 6, 2012

Menulis Karya Tulis Ilmiah Kerangka dan cara caranya

MENULIS KARYA ILMIAH Karya ilmiah adalah laporan tertulis dan diterbitkan yang memaparkan hasil penelitian atau pengkajian yang telah dilakukan oleh seseorang atau sebuah tim dengan memenuhi kaidah dan etika keilmuan yang dikukuhkan dan ditaati oleh masyarakat keilmuan.Seddangkan Karangan Ilmiah menurut Brotowijoyo adalah Karangan ilmu pengetahuan yang menyajikan fakta dan ditulis menurut metodologi penulisan yang baik dan benar.                 Ragam karya ilmiah yang dikenal dalam dunia akademik cukup banyak seperti makalah, laporan penelitian, skripsi, tesis, desertasi, dll Makalah adalah karya tulis ilmiah yang menyajikan permasalahan dan pembahasannya berdasarkan data di lapangan atau kepustakaan yang bersifat empiris dan objektif. Kertas Kerja Kertas kerja adalah karya tulis ilmiah yang bersifat lebih mendalam daripada makalah dengan menyajikan data di lapangan atau kepustakaan yang bersifat empiris dan objektif. Kertas kerja ditulis untuk disajikan dalam semin