Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 20, 2013

Puding Karamel

Puding karamel ini cocok dihidangkan sebagai hidangan penutup, dan juga cocok sebagai hidangan selingan disaat pesta. Puding Karamel Sumber : www.resepmami.com Kategori Masakan : Kue Bahan-Bahan : Karamel  : 175  gram gula pasir   Puding 

Ikan, Makanan sehat untuk Otak

Barangkali sudah sering anda mendengar cerita tentang makanan yang baik untuk otak, yaitu ikan, yang ternyata mampu mengurangi resiko terkena penyakit jantung atau bahkan mengurangi pertumbuhan kanker payudara bagi para penderitanya, dan khasiat makanan ini disebabkan oleh karena ikan banyak mengandung lemak yang berguna untuk tubuh. Barangkali anda tidak terlalu mengenal jenis lemak seperti ini, Asam lemak Omega-3, yang ternyata juga berkhasiat untuk mencegah Depresi. Seorang peneliti pemerintah yang telah lama meneliti tentang kebiasaan memakan ikan dari orang-orang seluruh dunia menyimpulkan bahwa makin banyak ikan yang konsumsi maka makin kecil pula mereka terkena resiko terkena Depresi. Hal ini kedengarannya seperti menyimpang jauh dari tujuan penelitian sebelumnya, tapi hasil-hasil penelitian lainnya juga menunjukkan bukti bahwa penderita depresi cenderung memiliki kadar lemak omega-3 yang rendah di dalam darahnya. Para peliti ini sebenarnya belum sepenuhnya yakin

'1001' Manfaat Tomat

Siapa yang tidak kenal tomat? Pasti sudah sangat familiar. Buah tomat bisa dimakan langsung, dibuat jus, saus tomat, dimasak, dibuat sambal goreng, atau dibuat acar tomat. Pucuk atau daun muda bisa disayur. Buah tomat yang umum ada di pasaran bentuknya bulat. Buah tomat rasanya manis, asam, sifatnya sedikit dingin. Berkhasiat menghilangkan haus, antiseptik usus, pencahar ringan (laksatif), menambah nafsu makan dengan cara memperbanyak keluarnya air liur, merangsang keluarnya enzim lambung, dan melancarkan aliran empedu ke usus. Daun berkhasiat penyejuk. Penelitian di Amerika, laki-laki yang mengonsumsi sedikitnya sepuluh porsi buah tomat yang dimasak dalam seminggu akan menurunkan risiko terkena kanker prostat sampai 45%. Hal ini dimungkinkan karena adanya likopen, karoten pada tomat yang dipercaya dapat mencegah timbulnya tumor dan mengurangi resiko terkena penyakit jantung. Bahkan ajaibnya saat tomat dimasak terlebih dahulu itu tidak akan menghilangkan kandungan likopennya. Justr

Khasiat Rempah-Rempah Untuk Kesehatan

Indonesia adalah salah satu negara di Asia yang amat kaya akan jenis rempah-rempah. Menjadi salah satu ciri khas yang tidak bisa dipisahkan dari cita rasa masakan khas Nusantara. Ternyata rempah-rempah yang biasanya disimpan di dapur untuk bahan pelengkap masakan juga memiliki beraneka khasiat pada masing-masing jenisnya. Apa saja jenis rempah yang berfungsi dalam dunia kesehatan? Yuk, simak artikel berikut. Lada Hitam Lada hitam dapat meningkatkan produksi zat asam klorida, berfungsi mengatasi gangguan pencernaan dan perut kembung. Juga terdapat kandungan zat besi yang berguna untuk tubuh. Clovers yang menderita darah tinggi dan harus membatasi asupan sodium (dari garam), sebagai pengganti peran garam dalam penyedap masakan dapat menggantinya dengan lada hitam. Lada hitam dapat berfungsi untuk mengurangi tekanan darah. Karena banyaknya manfaat lada hitam tak perlu ragu lagi menambahkan lada hitam pada masakan. Kayu Manis Komponen antimikroba pada kayu manis berfungsi

Lemon Mousse

Mousse dengan rasa lemon yang segar, cocok dihidangkan sebagai makanan penutup di hari yang panas. Segar dan begizi ^o^. Lemon Mousse Sumber : Fifi Defiana, Seri Makanan Favorit "Mousse" Kategori Masakan : Minuman Disajikan Untuk : 5 Orang Bahan-Bahan : 150  gram gula pasir 6  buah jeruk lemon 40 

Es Kelapa Strawberry

Gambar
Wow, segarnya Es Kelapa Strawberry! setelah makanan berat kita santap, diakhiri dengan menyantap hidangan penutup andalan ini, tampilannya pun sangat menggugah selera. Pastikan dinikmati saat masih dingin. Es Kelapa Strawberry Sumber : www.sahabatnestle.co.id Kategori Masakan : Minuman Perkiraan Waktu Pembuatan : 10 Menit Disajikan Untuk : 3 Orang Bahan-Bahan : 200  gram strawberry 100