Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 16, 2013

Pudding Konyaku Cokelat Susu

Pudding Konyaku Cokelat Susu .. mmm ngebayangin nya aja udah membangkitkan selera, mmmm .. yummy ^o^ Resep Pudding Konyaku Cokelat Susu ini sangat tepat untuk dijadikan teman bersantai di pagi dan sore hari ataupun sebagai makanan penutup yang selain segar, juga memberi manfaat yang sangat baik untuk pencernaan, nah tunggu apa lagi, dijamin Mak nyusss !!! Pudding Konyaku Cokelat Susu Sumber : Ibu Asong - Member Resepkita.Com Kategori Masakan : Kue Disajikan Untuk : 8 Orang Bahan-Bahan : Bahan  Pudding:

Mengakali Anak Makan Sayur

Serat memang tidak mengandung zat nutrisi, hal ini berkaitan kenapa serat tidak bisa dicerna oleh tubuh manusia. Lain halnya dengan hewan memamah biak seperti sapi atau kambing, di mana di dalam ususnya mengandung bakteri yang mampu memecah serat menjadi gula, sehingga dapat di gunakan oleh tubuh sebagai energi. Serat terbagi menjadi dua yaitu serat yang larut dan tidak larut air, kebutuhan serat ini didapat terutama dari sumber makanan nabati yaitu sayur dan buah-buahan. Serat dibutuhkan oleh tubuh untuk memperlancar buang air besar sehingga tidak diperlukan tenaga untuk mengejan terlalu kuat pada saat buang air besar, terutama pada anak-anak dimana disiplin buang air besar sehari sekali agar tubuh mereka dapat tetap dalam kondisi fit ketika mereka menjalankan aktivitas sehari-hari. Konsumsi sayuran memang sulit sekali diterapkan pada anak-anak, namun ini menjadi tugas para ibu-ibu agar anak mau mengkonsumsi sayuran. Dalam artikel kali ini resepkita.com akan membagi sedikit

Rahasia Cuka!!

Cuka, Clovers pasti tahu dong bahan dapur yang satu ini? Ya, cuka dapur atau cuka masak, ternyata menyimpan banyak manfaat rahasia selain sebagai pelengkap dalam masakan. Sudah tahukah Clover rahasia-rahasia cuka yang tersembunyi? RK akan berbagi beberapa maanfaat rahasia cuka dalam artikel kali ini. Yuk, disimak...! 1. Menghapus Noda pada Karpet : Karpet yang biasanya mudah terkena noda, baik noda minuman, makanan dan sebagainya bisa disiasati dengan cuka. Caranya Clovers buat campuran 2 sdm garam, larutkan dalam ½ cangkir cuka dan gosoklah pada karpet yang terkena noda, setelah mengering gunakan vacuum cleaner. 2. Pembersih Kulkas : Mungkin sebagian Clovers mempunyai cara sendiri untuk membersihkan lemari es atau kulkas. Tahukah Clovers kalau cuka juga bisa membersihkan interior, eksterior kulkas, sekat pintu kulkas, mencegah jamur pada kulkas. Caranya teteskan cuka pada kain lap dan gunakan untuk membersihkan kulkas, lalu letakkan sekotak so

Triple-Berry

Triple berry memberi kesegaran bagi anda. Seusai mengerjakan sesuatu yang melelahkan, atau menjenuhkan, triple-berry memberikan kesegaran baru bagi anda. Triple-Berry Sumber : www.my-meals.com Kategori Masakan : Minuman Perkiraan Waktu Pembuatan : 10 menit Bahan-Bahan : 1  kaleng (12-ons) susu Nestle Carnation 6  -8 ons yogurt rasa berry

Jus Aneka Buah

Jus ini paling enak dinikmati pada saat cuaca sedang panas, selain itu jus ini baik untuk kesehatan karana mengandung banyak vitaminnya. Jus Aneka Buah Sumber : Majalah Sedap Sekejap Kategori Masakan : Minuman Disajikan Untuk : 5 Orang Bahan-Bahan : 500  gram semangka (buang bijinya lalu potong-potong) 300  gram pepaya(buang bijinya lalu potong-potong)

Truffle Cokelat Pekat

Truffle Cokelat ini sangat tepat untuk mengisi hari valentine anda. Berikan kejutan untuk si "dia" dengan kue Truffle Cokelat ini dan jadikan hari Valentine ini menjadi suatu moment yang dapat dikenang oleh si "dia". Truffle Cokelat Pekat Sumber : Majalah Femina Kategori Masakan : Kue Bahan-Bahan : 25  ml (11/2 sendok makan) Cointreau, jika suka (*) 1  sendok teh cokelat bubuk