Resep Cenil Singkong-Resep Masakan & Kue

Bahan :

  • 1/3 adonan dasar kue singkong
  • Pewarna makanan kuning tua
  • Pewarna makanan hijau
  • ¼ butir kelapa, parut en kukus dengan sedikit garam dan daun pandan
  • Gula secukupnya

Cara Membuat :

  • Bagi dua adonan, kemudian beri masing-masing warna kuning dan hijau.
  • Bentuk adonan menjadi bulatan-bulatan kecil seperti kelereng, lalu kukus di dalam dandang yang sudah dipanasi sebelumnya dan dialasi dengan daun pisang.
  • Kukus hingga matang. Angakt lalu guliri di atas kelapa parut yang sudah dikukus sebelumnya.
  • Taburi gula. Sajikan.
Resep Cenil Singkong

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Makan Batagor Minumnya Sprite

Contoh RPP Siklus 1 pada mata kuliah PKP di UT

Resep Roti Sisir Kentang